Cara Menghapus Komentar Instagram di Android Terbaru

Cara Menghapus Komentar Instagram

Trik Cara Menghapus Komentar Instagram di Android Terbaru – Tidak bisa dipungkiri lagi bahwa saat ini Instagram sudah masuk ke dalam jajaran aplikasi sosial media paling populer mendampingi Facebook dan Twitter. Walaupun masih seumur jagung, namun Instagram tak kalah tenar dibanding dengan sosial media kawakan tersebut.

Instagram sudah menduduki jajaran aplikasi paling populer versi Play Store selama beberapa tahun terakhir ini. Pertumbuhan pengguna Instagram semakin meningkat seiring bertambahnya pengguna smartphone. Buat anda yang belum tahu, aplikasi Instagram ini tersedia untuk perangat mobile dengan berbagai platform mulai dari Android, iOS, hingga Windows Mobile. Tercatat ada jutaan pengguna Instagram yang aktif setiap harinya.

Ntah hanya sekedar lihat-lihat konten, atau memang ingin eksis dengan mengupload foto atau video tersebut, yang pasti pertumbuhan pengguna Instagram sangatlah pesat, dan mayoritas aktif setiap hari. Dari sekian banyak pengguna Instagram, tentu ada beberapa yang masih pemula.

Para pengguna Instagram pemula tersebut tentu belum tahu bagaimana cara menghapus komentar Instagram yang sudah terlanjur diposting. Padahal Instagram sendiri menyediakan fitur khusus yang memungkinkan penggunanya menghapus komentar apabila terjadi kesalahan dalam penulisan ataupun hal lainnya.

Yang jadi pertanyaan, bagaimana caranya? Nah, untuk menjawab pertanyaan tersebut kami akan share info mengenai trik bagaimana cara menghapus komentar Instagram di Android terbaru dengan mudah dan cepat. Jika anda ingin mengetahuinya, simak baik-baik ulasan yang ada di bawah ini.

  1. Pertama-tama silahkan buka aplikasi Instagram yang ada di perangkat Android anda
  2. Setelah terbuka, cari komentar-kometar yang ingin anda hapus
  3. Apabila sudah ketemu, tap tombol bergambar komentar yang ada di sebelah komentar tadi
  4. Setelah itu tap ikon pensil yang ada di pojok kanan atas
  5. Selanjutnya tap ikon X yang ada di sebelah komentar untuk menghapusnya
  6. Setelah itu akan muncul tombol delete
  7. Tap tombol delete yang muncul tersebut untuk menghapusnya
  8. Komentar di Instagram sudah berhasil dihapus

Bagaimana, sangat simpel bukan? Tak hanya bisa menghapus komentar, anda juga bisa mengedit komentar anda yang sudah terlanjur diposting. Caranya hampir sama, namun setelah pilih ikon pensil atau edit, jangan tap ikon silang, melainkan langsung edit komentar yang sudah terlanjur anda posting untuk diperbaiki.

Cara yang satu ini juga berlaku di aplikasi Instagram platform lain baik iOS maupun Windows Mobile. Dengan cara ini anda tak perlu lagi kawatir saat salah komentar, atau komentar di tempat yang salah, karena anda bisa menghapusnya atau mengeditnya dengan cepat dan mudah tanpa ribet.

Jika memang info mengenai cara menghapus komentar Instagram di Android ini dirasakan bermanfaat, jangan segan-segan untuk share ke teman-teman ataupun kerabat anda. Nantikan terus informasi yang tak kalah menarik lainnya hanya di situs Alamatbank.net yang selalu update.

Incoming search terms:

  • cara menghapus komentar di instagram versi baru
  • cara menghapus komentar di instagram terbaru
  • cara padam komen di instagram
  • cara menghapus komentar yang hanya satu di instagram terbaru
  • cara menghapus komentar diig cuma satu
  • cara menghapus komen instagram
  • cara menghapus komen di intagram
  • cara menghapus komen di instagram
  • cara menghapus komen di ig
  • cara memasang tempered glass screen

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *