Cara Mengatasi Akun Instagram Tidak Bisa Follow Orang Lain

Cara Mengatasi Akun Instagram Tidak Bisa Follow Orang Lain

Cara Mengatasi Instagram Tidak Bisa Follow –  Bagi anda para pengguna sosial media Instagram mungkin pernah mengalami hal seperti ini atau mungkin pada saat ini akun instagram anda sedang mengalami masalah tersebut.  Jika memang anda mengalami masalah tak bisa follow akun orang lain dari instagram maka kemungkinan besar ada kegiatan yang  wajar yang dilakukan oleh akun anda sehingga sistem secara otomatis mendeteksi kegiatan tersebut.

Hal itu bisa disebut wajar terjadi di situs jejaring seperti instagram, karena memang instagram memperhatikan segala kegiatan yang dilakukan oleh akun-akun yang terdaftar dalam sistemnya.  Hal-hal seperti follow dan un follow, like dan komentar, hingga membuat hastag dapat diketahui oleh pihak instagram.  Jadi jika memang ada ketidak wajaran aktivitas dalam sebuah akun pihak intagram akan memberikan tindakan kepada akun tersebut.  salah satu tindakan pihak instagram untuk kegiatan yang tidak wajar salah satunya adalah dengan membuat akun tidak dapat follow akun lainnya.  Kejadian tersebut biasanya diantdai dengan adanya perngatan seperti “The maximum number of request per hour has been execeeded”, No users found”, serta “Action not allowed”.

Bila anda memang masih bingung inilah beberapa hal yang mungkin anda lakukan sehingga akun instagram anda tidak bisa follow akun milik orang lain.

  • Membuat akun baru pada satu ponsel pintar atau tablet android yang terlalu sering tanpa menghapus cache yang telah tersimpan secara otomatis.
  • Anda sudah mencapai batas memfollow orang lain. Perlu anda ketahui, instagram telah memberikan batas limit sekitar 7500 akun orang lain untuk di follow untuk setiap akunnya.
  • Kegiatan follow yang tidak normal seperti melakukan follow lebih dari 20 akun pada waktu kurang dari satu jam.
  • Akun baru atau pasif yang melakukan kegiatan like pada foto atau video yang terlalu sering dalam waktu kurang dari satu jam. Disarankan jangan melebihi dari 300 kegiatan like untuk akun pasif dan akun baru.

Jika anda merasa melakukan hal tersebut maka anda bisa mengatasinya dengan cara-cara berikut ini.

  • Bagi anda yang menggunakan android bisa melakukan log out terlebih dahulu yang kemudian diikuti dengan membersihkan Cache dengan cara pilih Pengaturan -> Aplikasi -> Download -> Instagram -> Clear Cache.
  • Unfollow akun yang anda kira tidak begitu penting untuk di follow. Pastikan anda memberikan jarak waktu yang agak lama ketika melakukan unfollow dan juga pastikan tidak lebih dari 20 akun yang anda unfollow dalam waktu satu jam.
  • Aktivitas unfollow ini bisa mengembalikan akun anda hingga bisa follow akun lain lagi atau bahkan masih tetap tidak bisa follow akun lainnya sehingga otomatis akun yang anda ikuti pun berkurang.
  • Biarkan atau diamkan akun anda selama 48 jam atau 2 hari penuh, setelah itu anda bisa mencoba follow akun orang lain lagi.
  • Anda bisa mencoba membuka instagram melaluo browser dengan menggunakan PC atau laptop. Jika anda tidak menemukan masalah maka kemungkinan besar aplikasi dalam ponsel andalah yang bermasalah.  Hapuslah aplikasi tersebut dan pasang aplikasi yang baru dalam ponsel anda.
  • Jika menurut anda ini penting maka anda bisa menghubungi langsung pihak instagram cara menanyakan alasan kenapa akun anda tidak bisa melakukan kegiatan follow pada akun lain.

Mungkin itulah tadi sedikit ulasan mengenai Cara Mengatasi Instagram Tidak Bisa Follow orang lain.  Terima kasih telah membaca dan semoga bisa bermanfaat.

Incoming search terms:

  • instagram tidak bisa follow
  • instagram tidak bisa follow orang
  • cara mengatasi instagram tidak bisa unfollow
  • instagram tidak bisa di follow
  • tidak bisa follow di instagram
  • cara mengatasi ig tidak bisa follow
  • ig tidak bisa follow
  • kenapa instagram saya tidak bisa follow orang
  • kenapa instagram tidak bisa follow
  • kenapa tidak bisa memfollow orang di ig

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *